Ask : Mengenai Directadmin


Setelah harga cpanel naik saya mau pindah ke directadmin. Ada beberapa yang saya tanyakan yang pernah pakai

  1. Kalau buat paket hosting di WHM melalui package, kalau di directadmin buat paket hosting di menu apa ya ?
  2. Setelah install directadmin sudah coba restart directadminnya tapi interfacenya tidak bisa buka itu knp ya ?
  3. Kalau di cpanel buat addon domain kan bisa, nah kalau di directadmin buat addon domain di menu apa ya ?


untuk belajar direct admin bisa di link ini https://www.site-helper.com/
ada pilihan admin, reseller atau user
 
dari kemarin mau coba direct admin tapi masih ragu

Kalau belum coba ya pasti ragu heheh.

saran aja pakai vps murah dan register trial licence direct admin.

Custom build directadmin udah bagus. ganti webserver juga tinggal konvert.

cuma dibandingkan cpanel ya lebih banyak pakai command
selain itu sama saja
 
Kalau belum coba ya pasti ragu heheh.

saran aja pakai vps murah dan register trial licence direct admin.

Custom build directadmin udah bagus. ganti webserver juga tinggal konvert.

cuma dibandingkan cpanel ya lebih banyak pakai command
selain itu sama saja

iya juga sih

kalau vps kosongan sih ada
 
dari kemarin mau coba direct admin tapi masih ragu
Saya pakai directadmin sejak 2009. Tidak pernah bermasalah secara teknis. Dari dulu problemnya cuma kalah populer dengan cpanel / whm, sehingga peminat shared dan reseller hostingnya kurang, tapi setelah kenaikan harga cpanel, mungkin ada peluang.
 
Saya pakai directadmin sejak 2009. Tidak pernah bermasalah secara teknis. Dari dulu problemnya cuma kalah populer dengan cpanel / whm, sehingga peminat shared dan reseller hostingnya kurang, tapi setelah kenaikan harga cpanel, mungkin ada peluang.

Benar, peluangnya ke banyak orang yang migrasi ke mereka.
Dan dev directadmin juga jadi lebih kerja keras, karena banyak request ke mereka :D
 
Ada yang pernah coba install ssl untuk subdomain di directadmin? Saya tidak menemukan settingannya. Saya pakai Comodo positive ssl
 
Back
Top