ramadoni
Apprentice 1.0
sebelum saya bertanya, saya ingin memastikan dahulu pengertian cloud hosting yang saya sekarang pahami ini sudah benar atau belum:
cloud hosting ini adalah teknologi hosting dimana sebuah website tidak hanya menggunakan 1 server sebagai tempat penyimpanan data2nya namun hadir di banyak server (makanya disebut cloud karena banyaknya hardware di belakang website tersebut), kemudian sistem pembayaran cloud hosting sangat simpel seperti kita menggunakan listrik (PLN) atau air (PAM) dimana kita sebagai klien hanya membayar ketika kita menggunakan jasa ini, dan dapat memutusnya sewaktu-waktu tanpa ada ikatan kontrak masa pakai server. CMIIW
nah saya kepingin banget tau lebih jauh nih tentang cloud hosting, ini beberapa pertanyaan saya:
cloud hosting ini adalah teknologi hosting dimana sebuah website tidak hanya menggunakan 1 server sebagai tempat penyimpanan data2nya namun hadir di banyak server (makanya disebut cloud karena banyaknya hardware di belakang website tersebut), kemudian sistem pembayaran cloud hosting sangat simpel seperti kita menggunakan listrik (PLN) atau air (PAM) dimana kita sebagai klien hanya membayar ketika kita menggunakan jasa ini, dan dapat memutusnya sewaktu-waktu tanpa ada ikatan kontrak masa pakai server. CMIIW
nah saya kepingin banget tau lebih jauh nih tentang cloud hosting, ini beberapa pertanyaan saya:
- apakah cloud hosting ini kualitas-nya bagus? (uptime, dll)
- bagaimanakah pengaplikasiannya bila kita ingin menawarkan cloud hosting ini ke klien kita??
- bila hosting biasa menggunakan cpanel (umumnya), bagaimanakah dengan cloud hosting ini??
- kalo ada yang tau, boleh donk minta contoh website di Indonesia yang sudah menggunakan teknologi ini...