syarat pertamanya sih harus punya server dedicated dan bandwidth super besar atau unmetered apalagi kalau file hosting yang ditawarkan free dengan kapasistas besar..
Kalau bisa jangan mencobanya di shared hosting (rata-rata TOS shared hosting untuk "actual website", bukan "file hosting"). Tapi kalau baru mulai sih ngga apa apa.
Aku juga ngga nyaranin VPS, secara rata-rata VPS kapasitas disknya hanya 20 ~ 50gb, sedangkan file hosting bisa sampai 500gb ++. Jadi lebih recommend dedicated saat nanti sudah berkembang. Oh dan seperti kata kk diatas, cari yang bandwidthnya kalau bisa unmetered