Rekan-rekan DWH yang baik hati, mohon berbagi tips/saran terkait memilih penjual lisensi cPanel/WHM.
Saya pernah lihat iklan(google ads) lisensi cPanel dari cpanelsave.com, yang menurut saya harganya murah banget dan agak too good to be true.
Di webnya sendiri mereka claim kalo lisensi mereka bukan cracked(nulled?), awalnya saya berpikir mereka menjual internal license cpanel mereka ke luar.
Tapi setelah saya baca-baca sepertinya tidak begitu. Dan proses aktifasinya mengandalkan run script command.
Pernah ada yang coba atau tau mekanisme aktifasi di cpanelsave.com ini?
Atau ada info penjual lisensi cPanel yang murah di Indonesia? sejauh ini saya baru cek buana.net dan ardhosting.com
Terimakasih.
Saya pernah lihat iklan(google ads) lisensi cPanel dari cpanelsave.com, yang menurut saya harganya murah banget dan agak too good to be true.
Di webnya sendiri mereka claim kalo lisensi mereka bukan cracked(nulled?), awalnya saya berpikir mereka menjual internal license cpanel mereka ke luar.
Tapi setelah saya baca-baca sepertinya tidak begitu. Dan proses aktifasinya mengandalkan run script command.
Pernah ada yang coba atau tau mekanisme aktifasi di cpanelsave.com ini?
Atau ada info penjual lisensi cPanel yang murah di Indonesia? sejauh ini saya baru cek buana.net dan ardhosting.com
Terimakasih.